Pilkada 2020, Bitung, Pemilih Wajib Protokol Kesehatan

    Pilkada 2020, Bitung, Pemilih Wajib Protokol Kesehatan
    Suasana Pelksanaan pencoblosan di TPS denga protokol kesehatan covid 19

    BITUNG - Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2020 Gubernur dan Wakil Gubernur, Walikota dan Wakil Wali kota Bitung, Rabu (09/12/2020) Penerapan protokol Kesehatan Covid 19 dengan 3 M salah satu hal penting dilakukan di TPS-TPS.

    Terpantau di lapangan Petugas di TPS dalam  pelaksanaan pemungutan suara selain sterilisasi lokasi dengan penyemprotan Disinfektan, kepada pemilih di wajibkan menggunakan masker, pengukuran suhu tubuh, dan  agar tidak terjadi kerumunan di berlakukan sosial Distancing dengan pembatasan pemilih masuk secara bergilir. Selain itu juga kepada pemilih diberikan sarung tangan.

    Hal lain yang dilakukan kepada pemilih usai pencoblosan di ditetes tinta di salah jari atau tidak lagi di celup. Demikian juga bagi pemilih yang suhu tubuhnya melewati batas normal di siapkan bilik khusus untuk melakukan pencoblosan.

    Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, di masa pandemi ini, penerapan orktokol Kesehatan oleh pemerintah dilakukan dalam rangka upaya mengantisipasi terjadinya penyebaran sekaligus memutus mata rantai penyebaran Virus Corona.

    Pun juga sebagai pencegahan timbulnya cluster baru pilkada. Pelaksanaan pemungutan suara Pilkada 2020 hingga selesia pencoblosan berjalan aman kondusif dengan protokol Kesehatan sesuai aturan dan anjuran pemerintah.  (Abdul)

    BITUNG
    Abdul Halik

    Abdul Halik

    Artikel Sebelumnya

    Press Realese, Kajari Bitung Beberkan Ini

    Artikel Berikutnya

    Bersama Forkopimda, Kapolda Sulut Pantau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Narsum Rakor Bawaslu, Kapolres Ajak Masyarakat Ciptakan Pemilukada Dengan Damai
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami