Bentuk Solidaritas, Personil Satgas Bantu Warga Dalam Duka

    Bentuk Solidaritas, Personil Satgas Bantu Warga Dalam Duka
    Personil Satgas Bantu Warga Berduka di Kelurahan Kumersot

    BITUNG - TNI Manunggal Membangun Desa Ke-111 Kkdim 1310 Bitung, Selain melakukan program pembangunan Fisik ataupun Non Fisik, Anggota Satgas juga memberikan pelayanan kemanusian kepada warga yang membutuhkan.

    Seperti halnya yang dilakukan saat ini, Personil Satgas membantu warga yang sedang mengalami Duka.

    Terpantau Media ini, dalam proses pelaksanaan duka, mulai dari hingga dari rumah duka hingga ke Pekuburan satgas TMMD turut langsung membantu  membawa keranda hingga penguburan Jenazah.

    Ini adalah bentuk solidaritas kemanusiaan dan rasa peduli kepada warga baik suka maupun duka, TNI Manunggal Membangun Desa  dslam karya nyata didalam membangun Infrastruktur juga membangun hubungan emosional yang baik antara TNI dan Warga Masyarakat.

    " Kami sangat berterima kasih kepada seluruh Satgas TMMD, sudah banyak membantu dan memberikan pelayanan yang tulus kepada warga di desa Kumersot, apresiasi buat Satgas TMMD, " tutur Stevie Pangau  warga Kumersot. (Abdul)

    BITUNG
    Abdul Halik

    Abdul Halik

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Satgas Terus Laporkan Progres Pekerjaan...

    Artikel Berikutnya

    Progres Jalan TMMD Ke-111 Kodim 1310 Bitung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Narsum Rakor Bawaslu, Kapolres Ajak Masyarakat Ciptakan Pemilukada Dengan Damai
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami